Keadaan Siswa

Siswa SLB N 2 Yogyakarta pada tahun pelajaran 2022/2023 terdapat 93 siswa dari jenjang SDLB hingga SMALB.

Laki-Laki = 59 siswa
Perempuan = 34 siswa

Islam = 85 siswa
Katholik = 6 siswa
Kristen = 1 siswa
Hindu = 1 siswa

Data disesuaikan dengan Dapodik per 2023-01-05 10:52:15, dan akan senantiasa diperbarui.


0 komentar:

Posting Komentar